Ini Dia Cara Mudah Daftar PT Perorangan!

Teman Bijak sedang ingin daftar PT Perorangan?

Pas banget nih, Mitra Bijak mau ajak kamu buat lihat tutorial daftarnya.

Tapi sebelum kita mulai, coba cek lagi ya apakah bisnis kamu sudah memenuhi persyaratannya lewat artikel sebelumnya. Kamu bisa cek di sini!

Cara Buat Akun

Sebelum mendaftar PT Perorangan, kamu sebagai pemohon harus membuat akun terlebih dahulu dengan langkah berikut ini!

Membayar Biaya Pendirian PT Perorangan

Setelah berhasil melakukan registrasi dan aktivasi akun, kamu masih harus melakukan pemesanan PNBP (Penerimaan Negara Bukan Pajak) terlebih dahulu lewat website www.ahu.go.id dengan cara berikut.

Masih ada satu langkah lagi nih buat kamu melakukan registrasi pendirian PT Perorangan!

Simak artikel selanjutnya buat tau langkah apa lagi yang harus dilakukan untuk mendaftarkan PT Perorangan, ya!

Previous
Previous

4 Langkah Mudah Registrasi Pendirian PT Perorangan

Next
Next

6 Syarat yang Dibutuhkan untuk Mendirikan PT Perorangan